PERTANIAN MENJADI LEBIH BAIK
Agar mendongkrak hasil pertanian di Kabupaten Banjar untuk itu lah di adakannya Hari temu lapang ( Farmer Field day )Kabupaten Banjar dengan tema
Kecamatan Martapura Barat mendapat kesempatan pertama untuk BP3K Model. Acara ini juga di adakan nya panen raya yang langsung di panen oleh Kepala Badan penyuluh Ir. Eddy Hasby, MP yang di dampingi oleh camat Martapura Barat H. Hairil Akhyar, S.Sos serta Muspida dan Muspika setempat. Dan hasil panen per ubin nya 4,4 kilo jadi 7,4 ton per hektar. Acara tersebut juga d adakan lomba tebak hasil ubinan yang d menangkan oleh bapak Dailami.
Menurut kutipan Kepala Badan Penyuluh Eddy Hasby, BPP Model Di Kabupaten Banjar pada tahun 2012 ada 8 Buah antara lain BP3K Kec. Martapura Kota, BP3K Kec. Martapura Timur, BP3K Kec. Martapura Barat, BP3K Kec. Mataraman, BP3K Kec. Simpang Empat, BP3K Sambung Makmur, BP3K Kec. Beruntung Baru, BP3K Gambut. Ia juga mengatakan bahwa kegiatan BPP Model ada tiga antara lain media informasi, demplot 2 paket,yang terakhir adalah latihan dan kunjungan (latihan di BPP dan Kunjungan ke Kelompok Tani.